Resep Nasi Goreng dan Mengenal Manfaatnya



Nasi Goreng merupakan masakan khas Indonesia yang dicintai oleh masyarakat nya. Nasi goreng terkenal atas kelezatan, kenikmatan dan baunya yang sangat harum. Karena dengan resep nasi goreng yang sangat lezat, sehingga nasi goreng hampir terdapat diseluruh Indonesia. Selain itu, nasi goreng juga merupakan sebuah makanan berupa nasi yang digoreng dan diaduk dalam minyak goreng, margarin, atau mentega. Biasanya ditambah kecap manis, bawang merah, bawang putih, asam jawa, lada dan bumbu-bumbu lainnya, seperti telur, ayam, dan kerupuk. Biasanya nasi goreng disajikan bersama kerupuk, telur dan taburan bawang goreng. Anda bisa mendapatkan bahan serta bumbu untuk membuat nasi goreng pada produk Unilever Food Solutions (UFS) yang sangat lengkap dan memiliki harga yang terjangkau.

  • Bahan baku untuk membuat Nasi Goreng 

Bahan baku untuk membuat nasi goreng : 

  • 1 piring nasi putih 
  • 1 siung bawang putih 
  • 2 buah cabai rawit 
  • Garam dan gula secukupnya 
  • 4 siung bawang merah 
  • 1 batang daun seledri 
  • 1 butir telur, kocok lepas 
  • 1 genggam kol, potong-potong dan goreng 
  • 1 sdm saus tiram

  • Kenali Manfaat Makan Nasi Goreng

Menjaga Metabolisme Karbohidrat 

Nasi sebagai bahan baku utama nasi goreng berfungsi untuk membantu metabolisme karbohidrat di tubuh Anda, di mana nasi mempunyai kandungan Vitamin B1, yang mana nasi berfungsi untuk membantu metabolisme karbohidrat, yang terjadi pada tubuh Anda. Selain nasi sebagai bahan baku, terdapat juga sayuran hijau seperti sawi yang juga berfungsi untuk membuat tubuh Anda tetap sehat dan kaya serat.

Menyehatkan Tulang 

Kandungan Kalsium yang terdapat pada daging ayam, bumbu bawang merah dan bawang putih berfungsi untuk menjaga tulang. Mineral ini mampu untuk menjaga tulang agar tetap kokoh dan merangsang pertumbuhan sel tulang baru untuk menggantikan sel tulang yang rusak. Selain kalsium, bawang merah juga mengandung tembaga, zat besi dan fosfor yang sangat baik untuk tubuh kita.

Melancarkan Pencernaan 

Sayur kol biasanya diiris-iris dan ditaburkan di dalam nasi goreng. Kol mempunyai Kandungan serat dan air yang tinggi. Di mana sayur kol diketahui baik untuk saluran pencernaan. Manfaat kol juga sangat diyakini dapat melancarkan buang air besar dan mencegah maupun menangani sembelit. Itulah resep nasi goreng beserta manfaatnya. 

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.